Komunikasi Antar Pribadi Ustadz Dan Santri Dalam Pembentukan Karakter Santri (Studi Pada Pondok Pesantren TMI Al-Amien Prenduan)
DOI:
https://doi.org/10.31943/jurnal_risalah.v8i4.338Keywords:
Interpersonal Communication, Ustadz, Santri CharacterAbstract
Komunikasi merpakan kebutuhan primer bagi makhluk hidup, dengan berkomunikasi maka akan terjalin sosial yang baik, baik secara internal maunpun secara ekstenal khususnya komunikasi antarpribadi yang sangat penting dalam pembentukan karakter khususnya dalam dunia pondok pesantren yang mengedepankan nilai-nilai agama dan moral. Hal ini tentu bertujuan untuk mebentuk karakter yang baik yang berlandaskan dengan nilai-nilai agama dan moral. Berangkat dari hal ini perlu dilakukan penelitian terkait komunikasi antarpribadi yang terjadi dipondok pesantren TMI Al-Amien Prenduan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif lapangan sesuai dengan teori pendekatan komunikasi antar pribadi dan strategi komunikasi antarpribadi Miller dan Stainberg yaitu pendekatan secara analisis psikologis, sosiologis dan cultural. dengan cara melakukan observasi dan wawancara secara mendalam kemudian mendokumentasikan hasil yang ditemukan dilapangan. Hasil dari penelitian ini asatidz memiliki srtategi secara persuasif dengan mengetahui karakter santri, sehingga dengan demikian materi yang sampikan oleh para Asatidz akan lebih mudah diterima dan dicerna oleh para santri, karakter tersebut dapat dilihat dari memahami aculturasi, sosiologi,dan psikologi santri agar lebih mudah mendeteksi dari arahmana kita dapat melakukan komunikasi yang dapat diterima oleh santri tersebut.
Downloads
References
“Al-Quran Digital Android.” Accessed November 18, 2021. https://quranforandroid.com.
Arif, Bambang Samsul. Psikologi Sosial. Bandung: Pustaka Setia, 2015.
Asrohah, Hanun. Sejarah Pendidikan Islam. Cet. 1. Jakarta: Logos Wacana Ilmu, 2009.
Bagus Amrullah Khaliq. Strategi El-PsikA Dalam Menghadapi Santri. Sumenep: Pondok Pesantren Al-Amien Prenduan, n.d.
Hardjana, Agus M. Komunikasi Interpersonal & Interpersonal. Yogyakarta: Kansius, 2003.
Hidayat, Dasrun. Komunikasi Antarpribadi Dan Medianya. Yogyakarta: PT. Graha Ilmu, 2012.
Kuswandi, Iwan, and Ikhwan Amalih. Sang Konseptor Pesantren KH Idris Djauhari. Yogyakarta: Lembaga Ladang Kata, 2015.
Lexy J. Moleong. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Rosda Karya, 2007.
Luddin, M, and Abu Bakar. Dasar-Dasar Konseling Tinjuan Teori Dan Praktik. Cet. 1. Bandung: Cipta Pustaka media printis, 2010.
Madjid, Nurkholis. Bilik-Bilik Pesantren. jakarta: Paramadina, 1997.
Mahaputra, Dedy Chandra. “Persepsi Pendengar Terhadap Program Radio, Studi Deskritif Kualitatif Persepsi Pendengar Terhadap Program Buletin Lintas Pagi LPP RRI Surakarta Periode Juni 201.” Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2016.
Sarina. Ilmu Sosial Budaya Dasar. Cet. 1. Yogyakarta: Deepublish, 2018.
Sugiono. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta, 2006.
Tafsir, Ahmad. Ilmu Pendidikan Dalam Prespektif Islam. Bandung: Remaja Rosda Karya, 2001.
Wirosukarto, Amir Hamzah. KH.Imam Zarkasyi Dari Gontor Merintis Pesantren Modern. Ponorogo: Gontor Press, 1996.
Yayasan Al-Amien. Warkat Pondok Pesantren Al-Amien Prenduan. Sumenep: Al-Amien Press, 2020.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Syaifuddin Syaif
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.